Andrian's Blog - AdSense adalah salah satu program pengiklan yang paling populer saat ini banyak situs-situs yang berlomba-lomba mendaftar dan ingin menjadi publishersnya karena iklan adsense sangat relevan dan ramah dengan blog tidak menganggu pengguna serta bayaran perkliknya pun cukup tinggi maka dari itu semua orang memiliki banyak minatnya menjadi publishers tapi tidak semudah itu untuk menjadi publishers banyak aturan-aturan yang harus dita'ati sebelum menjadi anggota publiesher resmi, google juga melakukan 2 tahap review yang pertama menyetujui pengguna masuk ke akun adsense yang kedua menyetujui pengguna mengaktifkan sepenuhnya akun adsense agar dapat diletakan pada blog.
Baca Juga : Hal yang Harus Dilakukan Saat Review Google AdSense
Seperti judul artikel saya kali ini yaitu Solusi Ditolak AdSense Karena Situs Tidak Sesuai Dengan Kebijakan Google, banyak sekali orang yang mengalami penolakan google adsense karena situs mereka tidak sesuai dengan kebijakan. google tidak selalu merincikan kelasahannya dimana namun google hanya memberi beberapa alasan saja. sungguh sangat membingungkan bagi sebagian orang yang tidak tahu tentang solusi dan apa saja kebijakan google.
Namun dalam beberapa khasus penolakan AdSense, Google juga menyertakan alasan utama, biasanya alasan utama penolakan AdSense adalah:
- Konten Tidak Memadai
- Situs Tidak Memenuhi Kebijakan Program AdSense
- Situs Tidak Sesuai dengan Mutu Webmaster
- Materi yang Dilindungi Hak Cipta
Email Penolakan AdSense Karena Situs Tidak Sesuai Dengan Kebijakan Google |
Google memberikan point-point agar pendaftar bisa disetujui keanggotannya akan tetapi google tidak menjelaskannya secara rinci solusinya maka dari itu saya akan memberikan beberapa solusi agar Anda mudah diterima.
1. Situs yang menampilkan iklan Google harys memberikan nilai yang signifikan bagi pengguna. Sebagai penayang, Anda harus menyediakan konten yang unik dan relevan agar pengguna memiliki alasan kuat untuk berkunjung ke situs Anda.
Solusi:
- Buatlah konten yang original dan relevan.
- Dalam membuat konten Anda harus memuat banyak kata di dalamnya minimal 400 kata.
- Jika Anda memiliki gambar di blog Anda jangan lupa gunakan "Alt" karena robot google tidak dapat membaca sebuah gambar tanpa adanya"Alt"
- Pastikan laman atau konten Anda tidak ada yang melanggar kebijakan AdSense seperti, konten yang berhak cipta.
- Setiap konten yang Anda buat pastikan terdaftar di mesin pencari jika belum 1x24 lakukan sumbit artikel di webmaster.
2. Jangan tempatkan iklan di laman yang dibuat secara otomatis atau laman dengan sedikit konten asli atau tidak berisi konten sama sekali.
Solusi:
- Tempatkan iklan pada blog yang memiliki kaya akan konten dan berisi hal-hal yang menarik.
- Jangan tempatkan iklan yang menyalahi aturan kebijakan atau menganti kode yang sudah ditentukan pihak adsense.
- Jangan menempatkan iklan pada blog yang memiliki banyak konten hasil copy-paste.
- Tempatkan iklan pada situs Anda di halaman utama maupun pada laman. Silakan baca Cara Membuat unit iklan untuk informasi lebih lanjut.
- Ikuti saran dari Google tentang Praktik terbaik untuk penempatan iklan. Silakan baca Praktik terbaik untuk penempatan iklan untuk informasi lebih lanjut.
3. Situs Anda juga harus menyediakan pengalaman pengguna yang baik melalui navigasi dan pengaturan yang jelas. pengguna harus dapat dengan mudah mengeklik seluruh laman Anda dan menemukan informasi yang dicari.
Solusi:
- Buatlah navigasi yang jelas seperti About, Contact, Privacy, Disclaimer, dan Sitemap.
- Buat juga navigasi yang menampilkan konten Anda perlabelnya guna memudahkan pengguna mencari dan menjelajah situs Anda.
- Tambahkan beberapa widget seperti Populer Post, Recent Post, Artikel Terkait, Label dan Arsip blog.
- Jika diperlukan buat juga kotak pencarian pada blog Anda.
Jika beberapa solusi diatas sudah Anda praktikkan kini saatnya Anda melalukan mendaftaran ulang dengan masuk langsung ke google adsense dan meminta pengajuan ulang. perlu Anda ingat proses biasanya memakan waktu beberapa hari jadi harus bersabar. Saat review atau menunggu hasil keputusan pihak adsense saya sarankan Anda membuat konten original sebanyak-banyaknya agar tidak medapat tolakan dari trik ini sudah banyak yang melalukukannya dan berhasil. blog yang memiliki banyak konten yang unik akan lebih mudah diterima karena google adsense itu sendiri mencari publishers yang mempunyai blog dengan kaya akan konten unik dan menarik, meskipun visitor Anda tinggi jika memiliki konten yang melanggar kebijakan program adsense pasti akan mendapat tolakan.
Demikianlah artikel Solusi Ditolak AdSense Karena Situs Tidak Sesuai Dengan Kebijakan Google dari saya semoga bermanfaat bagi Anda. Jika ada pertanyaan atau saran dan kritik silakan berkomentar dibawah ini. Terima Kasih.
Kadang blog udah sesuai tips dan trik tetep aja ditolak, tapi yang asal2an malah keterima, ane juga untung daftarnya dulu pas lagi mudah2nya..hehe
ReplyDeleteTernyata masih sulit juga ya gan untuk mendaftar google adsense.
ReplyDeletenice info gan, pantesan saya ditolak terus sama adsense :'
ReplyDeletethanks infonya, ane aja malah udah 4 kali ditolak adsense.. byuhh ^_^
ReplyDeleteMakasih gan info nya, saya coba terus deh jangan nyerah
ReplyDeletehmmm pantas saja selaluu d tolak google ads ternyata blog saya masihh jaoooooooh dari kriteria d atas..mesti rombak rombik blog nihh
ReplyDeletegan kalo artikel nyari di buku-buku dan di posting k blog, apakah nantinya akan di tolak adsense?
ReplyDeleteAlhamdulillah aku udah ketrima GA
ReplyDeletesangat bermanfaat gan... apa lagi buat ane korban penolakan adsanse... :''
ReplyDeletebagus ne gan jadi referensi kalau mau daftar GA hehehe thanks udh share gan
ReplyDeletenice info gan :D hampir nyerah sebenernya udah lebih dr 5 kali ditolak mengajukan GA , tapi akhirnya diterima :D
ReplyDeletesip ini mas solusinya. sayangnya umur blog saya masih dibawah 6 bulan jadi belum bisa daftar dan ditolak google adsense deh. hehe
ReplyDeleteboleh di coba ni gan, thnks info
ReplyDeleteperjuangan untuk di approve di GA memang berat... akan lebih berat lagi setelah approval diterima, yaitu bagaimana meningkatkan pendapatan melalui blog untuk GA, ada yang sdh bertahun2 ngeblog, pendapatannya masih di bawah $1 :)
ReplyDeleteSusah banget daftar google adsense,
ReplyDeletedulu biasa biasa aja ><
Thanks infonya gan
ReplyDeleteKyknya susah bner yah daftar goggle adsense ituu
ReplyDeleteoh jadi seperti itu, thanks infonya gan
ReplyDeleteSebelumnya, terimakasih atas artikelnya gan, sangat membantu, nanti saya coba terapkan di blog saya :)
ReplyDeleteSebagai referensi, jika berkenan, silahkan baca panduan yang saya buat, berikut daftarnya:
Cara Mendaftar Google Adsense Melalui YouTube Terbaru!
Penghasilan dan Bukti Gajian Google Adsense Saya per Bulan-nya
Alasan Penolakan Google Adsense Beserta Solusi-nya
Kriteria Blog Yang Disukai Oleh Google Adsense
Barangkali dapat membantu :)
memang sangat sulit daftar adsanse :(
ReplyDeletechitosan-capsule.xyz
HANYA DENGAN BERMAIN KALIAN BISA MENDAPATKAN UANG BANYAK
ReplyDeleteHANYA ADA DI #KELINCI99. . . BURUAN COBA KEBERUNTUNGAN KALIAN